Rental Pocket Wifi Eropa vs Beli SIM Card Eropa


Rental Pocket Wifi Eropa vs Beli SIM Card Eropa


                Rental pocket wifi Eropa menjadi salah satu alternatif terbaik saat ini untuk mendapatkan akses internet selama travelling di Eropa. Rental pocket wifi Eropa menjadi hal yang sangat menguntungkan jika dibandingkan harus membeli SIM card di Eropa. Akses internet yang mahal di Eropa dikarenakan kurs Rupiah dibandingkan dengan Euro lemah sehingga kita harus mengeluarkan banyak sekali uang Rupiah hanya untuk membeli uang Euro.

                Sebagai contoh, jika kita pergi ke Inggris. Kita akan mendapati beberapa merk SIM card yang biasa dipakai oleh para traveller dan pelajar yang berada di Inggris. Beberapa merk SIM card yang ada di Inggris antara lain EE, Giffgaff, dan Three. Tiga merk Sim card  inilah yang menguasai pasar SIM card di Inggris dan memang banyak dipakai oleh para traveller dan para pelajar disana.

                Pada artikel ini kita akan membahas perbandingan harga antara rental pocket wifi Eropa dengan beli SIM card Eropa. Kita akan membandingkan seberapa jauh perbedaan harga rental pocket wifi Eropa vs beli SIM card Eropa. Yang pasti, perbedaannya lumayan jauh antara rental pocket wifi Eropa dengan beli SIM card Eropa. Hal ini tentu bisa menjadi pertimbangan kamu yang akan melakukan perjalanan ke Eropa, khususnya Inggris.

                Perlu diketahui, harga rental pocket wifi Eropa dari Skyroam adalah Rp 120.000/hari/device dengan paket Worldwide. Kamu bisa menyewa pocket wifi Eropa ini langsung di Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Indonesia. Kamu bisa mengambil pocket wifi Eropa ini langsung di stand Skyroam di Bandar Soekarno Hatta atau bisa booking via www.skyroamwifi.id terlebih dahulu. Kamu bisa memesan mulai dari minimal 2 hari hingga tak terbatas.

                Dengan harga Rp 120.000/hari/device, jika kamu berombongan sebanyak 6 orang dan travelling Eropa selama 5 hari, maka pengeluaranmu untuk akses internet Rp 600.000. Hal ini dikarenakan 1 pocket wifi Eropa Skyroam bisa dipakai untuk 6 orang sekaligus. Pocket wifi Skyroam memiliki jaringan yang stabil sehingga walaupun kamu berpindah-pindah negara, kamu tetap bisa mengakses internet dari pocket wifi Eropa Skyroam.



                Sekarang kita bandingkan jika kita membeli SIM card Eropa. Kita ambil contoh negara Inggris. Untuk merk Three, Three bisa dipakai ke luar Inggris tanpa mengalami roaming. Walaupun di beberapa daerah sinyalnya kadang kurang bagus, Three adalah SIM card yang paling murah. Paket internet paling mahal dari Three adalah GBP 25 atau sekitar Rp 490.000. Kuota yang didapatkan adalah unlimited. Paket ini adalah paket yang paling sering dipilih orang para traveller dan pelajar yang tinggal di Inggris. Paket ini terkenal sebagai paket paling nyaman karena selain murah, juga bisa dibawa keluar Inggris tanpa mengalami roaming. Kamu bisa cek di web Three langsung disini.

                Operator kedua adalah Giffggaff. Paket paling mahal sebesar GBP 20. Sedikit lebih murah dibanding Three. Kuota internet yang didapatkan juga unlimited. Masa aktif sebanyak 30 hari. Giffgaff juga bisa dibawa ke luar Inggris tanpa mengalami roaming. Giffgaff juga bisa dikirim ke Indonesia sehingga membuat kita lebih mudah untuk mengaksesnya. Jadi ketika mendarat di Inggris, kamu sudah bisa mengaktifkan langsung untuk paket internet, telepon, dan SMS nya.

                Operator ketiga adalah EE. EE bisa dibilang operator yang paling mahal. Harga paling mahal adalah GBP 25 dan mendapatkan hanya 4 GB. Namun, kelebihan dari EE adalah EE bisa menjangkau semua wilayah Inggris sampai desa-desa kecil yang ada di Inggris. Sehingga, kamu bisa mendapatkan sinyal dengan mudah dimanapun tanpa kendala. EE juga menawarkan bonus lebih banyak kalau kamu sering membeli paket internet EE.

                Jika kamu bandingkan harga sewa pocket wifi Eropa di atas dengan beli SIM Card di Inggris sebagai contoh, maka total harga yang kamu keluarkan untuk membeli kartu SIM di Inggris adalah Rp 2,4 juta. Jika kamu rental pocket wifi Eropa dari Skyroam, kamu hanya perlu mengeluarkan Rp 600.000. Jumlah yang sangat jauh sekali dan bisa membuat kamu lebih hemat selama kamu ada di Eropa. Kamu bisa mengehemat banyak sekali biaya dan bisa membuatmu membeli lebih banyak oleh-oleh dan kebutuhan lain selama di Eropa.

                Untuk pengambilan pocket wifi Eropa ini juga cukup mudah. Kamu tidak perlu repot-repot datang ke kantor kami. Kamu hanya perlu booking langsung di www.skyroamwifi.id dan hanya perlu datang ke stand kami di Bandara Soekarno Hatta. Stand kami berada di Circle K Terminal 2 Bandara Soekarno Hatta dan Gate 1 Penerbangan Internasional Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta. Kamu bisa langsung menyewa di stand kami dan bisa mengembalikannya langsung di stand kami. Sehingga kamu tidak perlu repot-repot untuk mengirim kembali ke tempat kami.

                Selain Eropa, Skyroam juga menyediakan rental pocket wifi ke negara-negara lain. Skyroam menyediakan sewa pocket wifi ke 130 negara tujuan seperti Australia, Jepang, Cina, Amerika Serikat, Meksiko, dan lain-lain. Anda yang akan pergi ke negara-negara selain negara di Eropa tetap bisa mengakses internet dengan pocket wifi dari Skyroam. Kamu tidak perlu khawatir akan terkena roaming atau kehilangan sinyal yang membuatmu kesulitan untuk mengakses internet.

Comments

Popular posts from this blog

Sewa Portable Wifi Eropa Terbaik - Skyroam

Harga Sewa Pocket Wifi Eropa 08118099955